Tumbuh Gigi atau Infeksi Virus?

Ketika bayi sudah berusia 6 bulan biasanya ia mulai mengeluarkan liur yg bertambah banyak, kadang mudah pilek dan meriang. Hampir semua orang menganggap gejala ini karena tumbuh gigi. Namun, sejak usia 6 bulan bayi memiliki ternyata kecenderungan mudah sakit karena perlindungan alami yang didapat dari placenta ibu mulai berkurang.

Tumbuh gigi (yg biasanya terjadi di kisaran usia 6 bln/ ada pula yg lebih) memang biasanya disertai gejala seperti tersebut di atas. Sistem kekebalan tumbuh menganggap munculnya gigi sebagai benda asing dan mencoba menyingkirkannya, akibatnya bisa terjadi peradangan, demam, penambahan liur, pilek, bahkan ada pula yang diare dan batuk.

Selain itu, gejala-gejala tersebut di atas juga muncul ketika virus atau bakteri (seperti flu dll)  mengendap pada lapisan selaput lendir dan menimbulkan infeksi selama beberapa hari.







Jadi, hal yg paling penting buat kita adalah mencari tahu apakah si kecil benar-benar sakit atau dia sedang tumbuh gigi. Konsultasi ke dokter tentu saja sangat diperlukan agar penyebab bisa diketahui secara akurat dan pasti sehingga bisa dilakukan tindakan yg tepat.


#Kalungamber Baltic Amberku dapat membantu mengatasi kedua hal tersebut karena amber Baltic mengandung asam suksinat yang dapat meredakan nyeri dan demam saat tumbuh gigi atau saat meriang. Selain itu, dengan pemakian kontinyu, zat ini jg dapat memperkuat imun tubuh sehingga lebih tahan terhadap bakteri atau virus.


Sharing is caring :) Bagaimana pengalaman bunda/ ayah semua?

Leave your thought here